√Tidak Bisa Nonton Netflix di Wifi MyRepublic 2024: 9 Penyebab & Solusi

Tidak Bisa Nonton Netflix di Wifi MyRepublic – Netflix menjadi salah satu layanan streaming film dan drama serial paling banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia. Bahkan Netflix juga mempunyai jumlah pengguna yang tidak sedikit di beberapa negara lain.

Dengan demikian, kualitas layanan Netflix tentu tidak perlu diragukan lagi dan bisa jadi pilihan terbaik untuk menemani waktu luang bersama keluarga. Bicara soal Netflix, saat ini layanan tersebut juga sudah bisa dinikmati menggunakan koneksi Wifi MyRepublic.

Melalui kecepatan internet yang ditawarkan oleh MyRepublic, keseruan nonton film maupun serial di Netflix tentu bisa jadi lebih maksimal. Namun perlu diketahui bahwa ternyata nonton Netflix di Wifi MyRepublic juga tidak bisa luput dari yang namanya gangguan.

Berdasarkan pengakuan beberapa pelanggan MyRepublic mereka seringkali menjumpai buffering bahkan sama sekali tidak bisa membuka Netflix melalui Wifi MyRepublic. Terkait gangguan tersebut, dibawah ini telah kami siapkan penjelasan lengkap seputar penyebab hingga cara mengatasinya, maka dari itu langsung saja kita simak bersama-sama ulasan berikut ini.

Tidak Bisa Nonton Netflix di Wifi MyRepublic

Tidak Bisa Nonton Netflix di Wifi MyRepublic

Ketika sedang mengikuti film maupun serial favorit di Netflix, tiba-tiba layanan tersebut tidak bisa diakses tentu kalian akan merasa sangat kesal. Nah, seperti kami singgung diatas bahwa gangguan semacam itu kerap dialami oleh pelanggan MyRepublic yang menggunakan Wifi tersebut untuk nonton Netflix. Ada beberapa faktor yang mungkin menjadi alasan terjadi masalah tersebut, antara lain :

1. Belum Perpanjang Langganan

Sebagai pelanggan Netflix tentu kalian akan menerima tagihan bulanan sesuai jenis paket yang digunakan. Nah, ketika sudah jatuh tempo perpanjang layanan tapi kalian tidak kunjungi melakukan pembayaran maka layanan tersebut bakal di non-aktifkan sementara. Sehingga kalian tidak bisa streaming Netflix dimanapun, termasuk di Wifi MyRepublic.

2. File Cache Menumpuk

Selain itu ketika nonton Netflix di Wifi MyRepublic menggunakan perangkat PC, Laptop atau smartphone sekalipun tetap saja tidak bisa lepas dari masalah. Faktor penyebab dari itu sendiri kebanyakan berasal karena banyaknya file cache di aplikasi Netflix atau bisa juga dari perangkat yang digunakan.

3. Router Jauh Dari Perangkat (HP / TV / PC / Laptop)

Kemudian posisi Router MyRepublic yang terlalu jauh dari perangkat untuk nonton Netflix juga berdampak pada kualitas koneksi jaringan. Ketika terjadi demikian, secara otomatis Wifi MyRepublic akan melambat sehingga menimbulkan buffering saat nonton Netflix.

4. Perangkat Tidak Tersambung Wifi MyRepublic

Terakhir, ketika mengalami kendala tidak bisa menikmati konten Netflix di Wifi MyRepublic coba periksa status jaringan pada perangkat yang dipakai. Sebab, tidak menutup kemungkinan koneksi Wifi MyRepublic belum tersambung atau terputus dengan perangkat sehingga aktivitas nonton Netflix menjadi terganggu.

Solusi Agar Lancar Streaming di Wifi MyRepublic

Solusi Agar Lancar Streaming di Wifi MyRepublic

Sampai disini kalian sudah tahu apa saja penyebab dari terjadinya gangguan saat streaming Netflix pakai koneksi MyRepublic. Sekarang, giliran kami jelaskan beberapa cara yang bisa digunakan untuk solusi dari masalah diatas, antara lain sebagai berikut :

1. Bayar Biaya Langganan Netflix

Cara pertama adalah periksa tagihan Netflix, jika ternyata belum dibayarkan maka segeralah lakukan pembayaran. Transaksi bayar biaya langganan Netflix dapat dilakukan melalui ATM, Mobile Banking, Kartu Kredit dan lain sebagainya.

2. Bersihkan File Cache / Sampah

Apabila kendala nonton Netflix terjadi akibat file sampah yang menumpuk, maka solusinya adalah melakukan Clear Cache. Lakukan pembersihan file sampah sesuai perangkat yang digunakan, baik itu untuk aplikasinya maupun perangkat itu sendiri.

3. Perbaiki Posisi Router

Kemudian kalian juga bisa merubah posisi Router menjadi lebih dekat dengan perangkat untuk streaming Netflix. Trik ini cukup efektif guna memaksimalkan penyaluran koneksi Wifi MyRepublic. Dengan demikian proses nonton Netflix di Wifi MyRepublic bisa jadi lebih lancar.

4. Restart Wifi MyRepublic

Selain itu kalian juga bisa melakukan restart Wifi agar koneksi bisa lebih lancar. Cara ini dapat dilakukan apabila kalian mengalami internet lemot setelah melakukan pembayaran. Hal seperti ini kerap terjadi di banyak layanan internet rumah.

5. Nonton Netflix di Malam Hari

Sedangkan trik terakhir adalah melakukan aktivitas streaming pada malam hari. Pada waktu tersebut biasanya jumlah pengguna Wifi MyRepublic di rumah tidak terlalu banyak, sehingga perangkat kalian bisa memperoleh bandwidth maksimal dan dijamin nonton film di Netflix bakalan lancar tanpa buffering.

KESIMPULAN

Demikianlah informasi dari Oolean.id mengenai penyebab tidak dapat streaming Netflix menggunakan koneksi MyRepublic. Diatas kami kami juga menjelaskan tata cara untuk menangani masalah tersebut. Semoga setelah menyimak artikel ini, kalian yang sudah BERLANGGANAN MYREPUBLIC tidak perlu bingung lagi ketika menemui gangguan pada saat streaming Netflix.